TNI AU Bagikan 1000 paket Sembako Untuk Masyarakat Natar Yang Terdampak Covid-19

Natar, – markas besar (Mabes) TNI Angkatan Udara (AU) bagikan 1000 paket sembako di Natar untuk warga yang terdampak pandemi Covid-19. Rabu(08/12/2021) . “kegiatan tersebut merupakan bukti kepedulian Mabes TNI AU kepada masyarakat yang terdampak pandemi covid-19” Ujar Komandan Lanud Pangeran M Bun Yamin, Letkol Nav Yohanas Ridwan. Komandan Lanud Juga mengatakan, Sembako yang diberikan kepada warga berupa beras sebanyak 5 ton dan 1.000 paket sembako yang akan didistribusikan hari ini. Kegiatan dilakukan dalam rangka…

"TNI AU Bagikan 1000 paket Sembako Untuk Masyarakat Natar Yang Terdampak Covid-19"