WBP Rutan Kota Agung Wakili Lampung Pada Lomba MTQ Lapas/Rutan Tingkat Nasional

Prestasi membanggakan diukir seorang warga binaan pemasyarakatan (WBP) Rutan Kota Agung berinisial RM (36) karena berhasil mewakili Kanwil Kemenkumham Lampung pada Lomba MTQ Lapas/Rutan tingkat Nasional pada Senin,(18/03/2024). Lomba ini dilaksanakan dalam rangka memeriahkan Hari Bakti Pemasyarakatan ke 60 yang jatuh 27 April mendatang. RM didapuk menjadi perwakilan seluruh WBP di Lampung setelah berhasil menjuarai Lomba MTQ se-Kanwil Lampung dan menyisihkan kompetitornya dari 16 lapas/rutan pada 14 Maret lalu. Selanjutnya, RM kembali bertanding melawan WBP…

"WBP Rutan Kota Agung Wakili Lampung Pada Lomba MTQ Lapas/Rutan Tingkat Nasional"

Tertibkan Lahan Pertanian Di Kota Baru, Warga Ancam Petugas Dan Operator Bajak

penggarap di tanah lahan aset pemerintah provinsi lampung kawasan kota baru dan satgas kotabaru pada saat pemerintah provinsi lampung melakukan penertiban lahan yang selama ini di garap oleh petani warga masyarakat kobaru dan sindang anom kabupaten lampung timur provinsi lampung Penolakan penertiban lahan yang dilaksanakan pemerintah provinsi lampung oleh beberapa para petani penggarap dari desa sindang anom yang berdalih bahwa dari tahun 55 turun menurun keluarganya sudah menggarap menanam yang salah satunya tanaman jenis singkong…

"Tertibkan Lahan Pertanian Di Kota Baru, Warga Ancam Petugas Dan Operator Bajak"

Donasi Listrik Gratis Pegawai PLN, Bantu Wujudkan Mimpi Bagi Keluarga Prasejahtera di Lampung

Bandar Lampung, 15 Maret 2024 – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Lampung melakukan penyalaan sambung listrik gratis untuk keluarga prasejahtera melalui program Light Up the Dream. Program ini berasal dari donasi pegawai PLN sebagai bentuk kepedulian sesama untuk membantu warga prasejahtera mewujudkan mimpinya untuk menyambungkan listrik PLN secara gratis. Bertepatan dengan bulan Ramadhan ini, Light Up the Dream menyalakan listrik secara serentak kepada 35 keluarga prasejahtera di Lampung. Sejak awal program ini berlangsung…

"Donasi Listrik Gratis Pegawai PLN, Bantu Wujudkan Mimpi Bagi Keluarga Prasejahtera di Lampung"

Walikota Bandar Lampung Lakukan Safari Ramadhan

Bandar Lampung, – Walikota Bandar Lampung bersama forkopimkot kota Bandar Lampung melakukan safari Ramadhan ke Masjid Nurul Huda Simpang Lima Tanjungkarang Timur. Sabtu (16/03/2024). Walikota Bandar Lampung Hj. Eva Dwiana berujar kalau pemerintah Kota Bandar Lampung telah melakukan 3 program Pembangunan infrastruktur, pendidikan dan kesehatan, ini yang jadi fokus kita di 2024. Hj. Eva Dwiana juga terlihat membagikan hadiah kepada para jama’ah masjid yang mengetahui kapan HUT Kota Bandar Lampung. “Tahun 2024 Kota Bandar Lampung…

"Walikota Bandar Lampung Lakukan Safari Ramadhan"

Bupati Pesawaran Tinjau Banjir dan Longsor di Teluk Pandan

Pesawaran – Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona meninjau lokasi tanah longsor dan banjir di Desa Sukajaya Lempasing Kecamatan Teluk Pandan, Pesawaran, Senin (11/3/24) malam. Bupati Dendi mengatakan intensitas hujan lebat sejak sore hingga malam, ditambah tersumbatnya saluran air mengakibatkan luapan air merendam rumah warga setinggi 30 centimeter. “Luapan air di Perumahan Sukajaya Darat itu, dari adanya saluran siring yang tersumbat akibat sendimen batu dan sampah dari pegunungan saat hujan lebat serta turunnya air membawa material dan…

"Bupati Pesawaran Tinjau Banjir dan Longsor di Teluk Pandan"

Ketua Karang Taruna Provinsi Lampung Resmikan PAUD Karta

Pesawaran – Ketua Karang Taruna Provinsi Lampung, Dendi Ramadhona meresmikan sekolah Pendidikan Anak Usia Dini yaitu PAUD KARTA (Karang Taruna) di Desa kurungan Nyawa Kecamatan Gedong Tataan, Pesawaran, Sabtu (9/3/24). Dalam sambutannya Dendi mengatakan Karang Taruna bukan hanya sekedar organisasi sosial, melainkan organisasi multi sektor. “Selain sosial, juga sektor pendidikan, pemberdayaan perempuan dan anak, pemberdayaan masyarakat, ekonomi kreatif sampai sektor kesehatan,” ucapnya. Hal itu kata Dendi, Karena Karang Taruna ada dan masuk dalam Undang Undang…

"Ketua Karang Taruna Provinsi Lampung Resmikan PAUD Karta"

Pemkab Pesawaran Gelar Sosialisasi dan Koordinasi SE Kepala LKPP RI

Pesawaran – Pemerintah daerah (K/L) wajib memiliki Pejabat Fungsional Pengelola Pengadaan Barang/Jasa (Pengelola PBJ), sebagai Kelompok Kerja Pemilihan (Pokja Pemilihan)/Pejabat Pengadaan. Demikian dikatakan Bupati Pesawaran yang diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Pesawaran Wildan pada kegiatan Sosialisasi dan Koordinasi Surat Edaran Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Republik Indonesia (LKPP RI) Nomor 1 Tahun 2024 tentang Pemenuhan Kebutuhan Jabatan Fungsional Pengelola Pengadaan Barang/Jasa di Aula Pemkab Pesawaran pada Kamis (07/03/2024). Wildan mengatakan Pengelola PBJ adalah Aparatur…

"Pemkab Pesawaran Gelar Sosialisasi dan Koordinasi SE Kepala LKPP RI"

Musrenbang Bersama Pemprov Lampung, Bupati Pesawaran Ingin Pembangunan Secara Merata

Pesawaran – Esensi dari Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) adalah menentukan yang terpenting dari yang paling penting dalam konteks merencanakan arah pembangunan Kabupaten Pesawaran ke depan. Demikian disampaikan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona saat menggelar Musrenbang Kabupaten Pesawaran Tahun 2024 bersama jajaran Pemerintah Provinsi Lampung dan Forkopimda Kabupaten Pesawaran di Komplek Rumah Dinas Bupati Pesawaran, Gedong Tataan pada Kamis (7/3/24). Bupati Dendi mengatakan perlunya musyawarah, karena saat ini Pemerintah Daerah masih bergantung dengan transfer pusat dan Pendapatan…

"Musrenbang Bersama Pemprov Lampung, Bupati Pesawaran Ingin Pembangunan Secara Merata"

RAT KPRI Andan Jejama, Sekda Pesawaran Tekankan Peningkatan Melalui Inovasi

Pesawaran – Rapat Anggota Tahunan (RAT) adalah pertanggung jawaban keseluruhan kinerja dari pengurus kepada segenap anggotanya dan menjadi moment yang seyogyanya dimanfaatkan untuk mengevaluasi secara cermat tentang kinerja dan manajemen koperasi. Demikian dikatakan Bupati Pesawaran yang diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Pesawaran Wildan saat membuka Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Pegawai Republik Indonesia (KPRI) Andan Jejama Kabupaten Pesawaran Tahun Buku 2023 di Aula Islamic Center pada Rabu, (06/03/2024). Sekda Wildan mengharapkan peran aktif dari seluruh…

"RAT KPRI Andan Jejama, Sekda Pesawaran Tekankan Peningkatan Melalui Inovasi"

Pesawaran Dinyatakan Bebas Frambusia Oleh Kementerian Kesehatan

Jakarta – Kabupaten Pesawaran dinyatakan sebagai wilayah bebas penyakit Frambusia oleh Kementerian Kesehatan RI. Hal itu dibuktikan dengan diterimanya sertifikat bebas Frambusia kepada Pemerintah Kabupaten Pesawaran. Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona menerima sertifikat tersebut dari Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin pada peringatan hari Neglected Tropical Diseases (NTDs) sedunia di Puri Agung Convention Hotel Grand Sahid Jaya Jakarta Selatan, Jakarta pada Rabu, 6 Maret 2024. Kabupaten Pesawaran termasuk kedalam 99 kabupaten/kota se – Indonesia yang berhasil…

"Pesawaran Dinyatakan Bebas Frambusia Oleh Kementerian Kesehatan"