

Jelang Hari Jadi Humas Ke 72 Ta 2023, Bidhumas Polda Lampung Bagikan Air Bersih Kepada Masyarakat Yang Membutuhkan
Lampung Selatan – Dalam rangka menyambut hari jadi Humas ke 72 Ta 2023, Bidhumas Polda Lampung membagikan air bersih bagi masyarakat Jatimulyo di Kabupaten Lampung Selatan yang mengalami kesulitan air bersih sebagai dampak kemarau yang sedang melanda, Rabu (04/10/23). Kemarau ini merupakan dampak dari cuaca el nino yang sangat terasa bagi masyarakat, khususnya di Lampung. Hal itu membuat sejumlah warga kesulitan mendapatkan air bersih untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Mulai dari air bersih untuk masak dan…
"Jelang Hari Jadi Humas Ke 72 Ta 2023, Bidhumas Polda Lampung Bagikan Air Bersih Kepada Masyarakat Yang Membutuhkan"